Walikota Tomohon Minta jadikan Pajak sebagai Kepatuhan dan Kewajiban Bersama
Tomohon, Multiverum.com – Wali Kota Tomohon Caroll J. A. Senduk, SH menghadiri sekaligus membuka secara resmi kegiatan Sosialisasi Tentang Pemungutan Pajak Daerah dan Retribusi Daerah serta Diseminasi Penindakan Hukum dalam…
Gerak Cepat Penurunan Stunting: Wabup Sarundajang Pimpin Workshop di Kawangkoan Utara
Minahasa, Multiverum.com— Upaya percepatan penurunan stunting kembali ditegaskan Pemerintah Kabupaten Minahasa melalui pelaksanaan Workshop Penurunan Stunting Kecamatan Kawangkoan Utara Tahun 2025 yang resmi dibuka oleh Wakil Bupati Minahasa, Ibu Vanda…
Safari Natal Minahasa 2025 Penuh Sukacita, Wabup Vanda Sarundajang Ajak Warga Hidup dalam Kasih dan Kepedulian
Minahasa, Multiverum.com — Rangkaian Safari Natal Pemerintah Kabupaten Minahasa kembali berlangsung semarak pada Selasa (2/12/2025) di Gereja KGPM Sentrum Kawangkoan. Jemaat dari wilayah Kawangkoan Raya, Langowan Raya, Tompaso Raya hingga…
Suasana Penuh Sukacita Safari Natal Pemkab Minahasa 2025 di GMIM Petra Sawangan
Minahasa, Multiverum.com — Suasana penuh sukacita menyelimuti Gereja GMIM Petra Sawangan, Kecamatan Tombulu, pada Senin (1/12/2025), saat Bupati Minahasa, Bapak Robby Dondokambey, S.Si., MAP., bersama Ketua TP-PKK Kabupaten Minahasa, Ny.…
Evaluasi MCSP Digelar, Wabup Vanda Soroti Kinerja dan Komitmen Perangkat Daerah
Minahasa, Multiverum.com — Wakil Bupati Minahasa, Ibu Vanda Sarundajang, S.S., memimpin Rapat Evaluasi Pencapaian MCSP Bulan November 2025 yang berlangsung di Ruang Kerja Sekretaris Daerah Kabupaten Minahasa, Senin (1/12/25). Rapat…
Dipercayakan Nahkodai Karang Taruna Kota Tomohon, Oktavianus Mende : Kami Jawab dengan Kerja Nyata
Tomohon, Multiverum.com – Oktavianus Mende, Franky Oroh dan Robby Lumi resmi dilantik Wali Kota Tomohon sebagai Ketua, Sekretaris dan Bendahara Karang Taruna Kota Tomohon, pada Senin (01/12-2025), di di Aula…
Bupati RK Tegaskan Konflik Warga Molompar dan Watuliney Murni Pidana, Jangan Termakan Isu Sesat apalagi Sara
Mitra, Multiverum.com – Bupati Minahasa Tenggara (Mitra), Ronald Kandoli menghadiri Tatap Muka dan dialog Forkopimda Provinsi Sulawesi Utara dengan Masyarakat Minahasa Tenggara khususnya Desa Molompar Raya dan Desa Watuliney Raya…
Bupati RK Serahkan Tanda Kehormatan Satya Lencana Karya Satya ke PNS yang sudah bertugas 10, 20 dan 30 Tahun di HUT Korpri ke 54
Mitra, Multiverum.com – Bupati Mitra, Ronald Kandoli, didampingi Wakil Bupati, Fredy Tuda dan Sekretaris Daerah David H.Lalandos AP MM, menyerahkan Tanda Kehormatan Satya Lencana Karya Satya XXX Tahun, XX Tahun,…
Bupati Ronald Kandoli Siap Kembangkan Pariwisata Mitra Sebagai Sektor Unggulan yang Tangguh dan Berdaya Saing
Tomohon, Multiverum.com – Pariwisata di Kabupaten Minahasa Tenggara (Mitra) wajib dikunjungi, karena menawarkan berbagai destinasi alam yang mempesona seperti pantai, permandian alami Aer Konde yang populer, serta objek wisata alam…
Walikota CS Resmi Luncurkan Layanan KRISAN dan Berikan Award ke Pembayar Pajak Terbaik
Tomohon, Multiverum.com – Wali Kota Tomohon Caroll J. A. Senduk, SH, bersama Wakil Wali Kota Tomohon Sendy Rumajar, S.E., M.I.Kom menghadiri kegiatan Gerakan Bayar Pajak (Gebyar Pajak) dan Launching Produk…










