Tags : Tinoor

WL Buka Seminar Sejarah dan Berdirinya Ro’ong Tinoor

Tomohon, Multiverum.com – Wakil walikota Tomohon, Wenny Lumentut resmi membuka Seminar Sejarah dan Berdirinya Ro’ong Tinoor di BPU kelurahan Tinoor dua, Senin (24/5/2021).Pembukaan ditandai dengan, pemukulan tetengkoren, penyamatan tanda peserta, penandatanganan prasasti, penyerahan simbolis plakat seminar oleh Wakil Walikota, didampingi wakil ketua DPRD kota Tomohon, Johny Runtuwene.Dalam sambutannya, Lumentut mengatakanPemerintah mengapresiasi atas seminar yang diadakan […]Selengkapnya