Lomba Masak Nasi Goreng dan Merangkai Bunga Pemkot Tomohon, Juri : Masakan Peserta Banyak yang “Bagarang”
Tomohon, Multiverum com – Bagian Perekonomian Setda Pemkot Tomohon berhasil keluar sebagai jawara dalam lomba merangkai bunga, yang dilaksanakan Pemkot Tomohon dalam rangka memeriahkan HUT Kota Tomohon yang ke 21,…