Tags : Jumat Agung

AKBP Lerry Tutu : Kami Siap Amankan Ibadah Jumat Agung

Tomohon, Multiverum com – Polres Tomohon menggelar apel kesiapan pengamanan perayaan Jumat Agung dan hari raya Paskah di wilayah hukum yang dilaksanakan pada, Kamis, (28/03-2024), jam 08.00 wita, di Lapangan apel Polres Tomohon. Kapolres Tomohon AKBP Lerry Tutu, SIK MM yang memimpin langsung apel tersebut menegaskan, Pelaksanaan apel kesiapan saat ini di kandung maksud untuk […]Selengkapnya

Sambut Paskah, Pnt Caroll dan Pnt Syanet Ajak Warga Refleksikan

Tomohon, Multiverum.com – Walikota Tomohon, Penatua (Pnt) Caroll Senduk SH didampingi Ketua TP PKK Tomohon, drg Jeand’arc Senduk Karundeng (Pnt Syanet) mengajak para warga Kota Bunga untuk merefleksikan kasih dan karya keselamatan penebusan Yesus Kristus atas dosa kita sebagai umat manusia. Menurutnya, Paskah ini sangat bermakna yang merupakan kemenangan dan harapan bagi umat Kristiani, ketika Tuhan […]Selengkapnya

259 Personil Polres Siapkan Amankan Jumat Agung dan Paskah

Minahasa, Multiverum.com – Sebanyak 259 Personel Polres Minahasa mengikuti apel gelar pasukan di lapangan Mapolres Minahasa Rabu (6/4/23) Pukul 16.00 WITA. Usai melaksanakan rapat koordinasi lintas sektoral bersama stakeholder terkait Kapolres Minahasa AKBP Tommy Bambang Souissa, SIK memimpin langsung apel gelar pasukan dalam rangka Jumat Agung dan Paskah. Kapolres Minahasa dalam arahan menyampaikan hari raya […]Selengkapnya

Polres Minahasa Gelar Rapat Lintas Sektoral Jelang Jumat Agung dan

Minahasa, Multiverum.com – Polres Minahasa gelar rapat koordinasi lintas sektoral bersama para stakeholder terkait di ruang Maesa Polres Minahasa Kamis (6/4/23) Kapolres Minahasa AKBP Tommy Bambang Souissa, SIK kepada media menjelaskan kusus di Minahasa ada 472 gereja yang akan melaksakan ibadah paskah. Untuk keterlibatan Polri seluruhnya sudah ada sprin sekitar 259 personil di bantu stakeholder […]Selengkapnya

Walikota Minta Maknai Jumat Agung dan Paskah dengan Menghargai Umat

Tomohon, Multiverum.com – Walikota Tomohon, Caroll Senduk SH bersama Wakil Walikota Tomohon, Wenny Lumentut SE meminta kepada masyarakat, agar mari secara bersama sama menyambut dan memaknai hari Jumat Agung dan Perayaan Paskah dengan kesederhanaan dan khusyuk. Hal ini untuk memaknai pengorbanan Tuhan Yesus di Kayu Salib, dimana Jumat Agung merupakan hari suci kita sebagai umat […]Selengkapnya