Tomohon, Multiverum.com – Ketua Divisi Perencanaan Data dan Informasi KPU Tomohon, Arinny Poli mengungkapkan, saat ini pihaknya tengah menginventarisir permasalahan atau kendala dalam pelaksanaan pencocokan dan penelitian (coklit) tahap pertama baik secara manual maupun melalui aplikasi e-coklit. Hal ini dijelaskannya dalam kegiatan Rapat Evaluasi Pencocokan dan Penelitian (Coklit) Tahap Pertama dan Penggunaan Aplikasi E-Coklit pada […]Selengkapnya
Tags : Pantarlih
Minahasa, Multiverum.com – Asisten II Sekretariat Daerah Kabupaten Minahasa Dr. Arody Tangkere, MAP menerima kedatangan Petugas Pemutakhiran Data Pemilih (Pantarlih) dirumah pribadi di Kelurahan Tataan Patar Tondano Selatan, Senin (24/62024). Kedatangan Petugas Pantarlih dari TPS 01 Kelurahan Tataaran Patar, bertujuan untuk melakukan pencocokan dan penelitian (coklit) data pemilih. Asisten II Setdakab Minahasa Arody Tangkere, usai […]Selengkapnya
Tomohon, Multiverum com – Walikota Tomohon, Caroll Senduk SH menerima langsung kunjungan petugas Pemutakhiran Data Pemilih (Pantarlih), di kediaman pribadinya, pada Senin, (24/06-2024) Diketahui, kunjungan petugas Pantarlih yang telah ditunjuk oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Tomohon ini terkait untuk melakukan Pencocokan dan Penelitian (Coklit) untuk pemutakhiran data pemilih dalam pemilihan umum 2024 mendatang. Proses […]Selengkapnya
Tomohon, Multiverum com – Ketua Badan Pengawasan Pemilu (Bawaslu) Kota Tomohon, Stenly Kowaas menegaskan, sampai saat ini pihaknya terus mengawasi perekrutan 312 Petugas Pemutakhiran Data Pemilih (Pantarlih) Kota Tomohon, menghadapi Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) di Kota Tomohon Tahun 2024. Dijelaskan mantan wartawan senior ini, dalam pengawasan penerimaan pantarlih, pihaknya tengah fokus pada dua hal, yakni […]Selengkapnya
Tomohon, Multiverum.com – hari ini, Kamis (13/06-2024) KPU Tomohon membuka pendaftaran calon Petugas Pemutakhiran Data Pemilih (Pantarlih) untuk Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Wali Kota dan Wakil Wali Kota tahun 2024. Ketua KPU Tomohon, Albertien GV Pijoh menjelaskan, bagi warga yang berminat ikut mensukseskan pelaksanaan Pilkada di Kota Tomohon 2024, kami mengundang untuk segera memenuhi […]Selengkapnya
Tomohon, Multiverum.com – KPU Tomohon dan KPU Sulawesi Utara mengunjungi Kediaman Walikota Tomohon, Senin (13/2/2023), guna Pencocokan dan Penelitian (Coklit) Pemilu 2024. Walikota Tomohon, Caroll Joram Azarias Senduk SH yang menerima rombongan menjelaskan, pemerintah kota Tomohon mengajak seluruh masyarakat untuk menerima para Pantarlih ini dalam melakukan Pencocokan dan penelitian data-data. “Diharapkan masyarakat dapat memberi kontribusi […]Selengkapnya
Tomohon, Mulyiverum.com – Petugas Pemutakhiran Data Pemilih (Pantarlih) Pemilu 2024, mengunjungi kediaman Wakil Walikota Tomohon, Keluarga Lumentut Sangi di Kelurahan Kolongan satu, Kecamatan Tomohon Tengah, Pada Minggu (12/2/2023).Kunjungan Pantarlih untuk melakukan Coklit (pencocokan dan penelitian) data pemilih, dalam rangka Pemilihan Umum (Pemilu) serentak 2024. Untuk diketahui Coklit adalah kegiatan pemutakhiran data pemilih yang dilakukan KPU […]Selengkapnya
Minahasa, Multiverum.com – Wakil Bupati (Wabup) Minahasa, Dr Robby Dondokambey, S.Si, MAP. bersama isteri Ny. Martina Dondokambey – Lengkong telah mengikuti tahapan Pencocokan dan Penelitian (Coklit) yang dilakukan Petugas Pemutakhiran Data Pemilih (Pantarlih) di kediaman Desa Sawangan, Kecamatan Tombulu, Minggu (12/2/23). Wakil Bupati RD mengapresiasi kinerja Pantarlih yang melakukan Coklit kepada pemilih. ” Wabup menghimbau […]Selengkapnya
Komentar Terbaru