Tags : RSUD Anugerah

Usai Dilaunching Walikota, Tomohon Kini Resmi Miliki Rumah Perlindungan Masyarakat

Tomohon, Multiverum.com – Walikota Tomohon, Caroll JA Senduk SH melaunching Rumah Singgah atau Rumah Perlindungan Masyarakat Cinta Sesama, di area RSUD Anugerah Kota Tomohon, pada (08/05-2024). Walikota Tomohon, Caroll JA Senduk SH dalam sambutannya menjelaskan, semoga rumah perlindungan ini bisa menjadi berkat bagi sesama kita yang sedang mengalami masalah dan tak punya tempat untuk berlindung. […]Selengkapnya

Dirut RSUD Anugerah Ungkapkan, Masyarakat Sangat Terbantu dan Apresiasi Program

Tomohon, Multiverum com – DirekturRSUD Anugerah Tomohon, dr Irene Pandeirot, MM mengungkapkan, salah satu program inovasi terbaru yang sudah dijalankan sejak tahun 1023, program “Hospital Without Wall” sudah dirasakan dan dinikmati banyak warga Kota Tomohon. Mereka pada umumnya sangat mengapresiasi program ini karena memberikan layanan gratis yang memungkinkan pemeriksaan kesehatan dilakukan secara langsung di rumah […]Selengkapnya

Inisiatif Walikota Tomohon, Warga Sakit dan Berduka Difasilitasi Fasilitas Ambulance

Tomohon, Multiverum.com – program pro rakyat keberlanjutan untuk warga Kota Tomohon terus diutamakan Pemerintah Kota dalam hal ini Walikota Tomohon, Caroll JA Senduk SH. Melalui inisiatif dan instruksinya, warga Kota Tomohon yang sedang mengalami gangguan kesehatan yang memerlukan penanganan ekstra medis serba cepat, tinggal menghubungi pemerintah setempat atau dalam hal ini Lurah di daerah warga […]Selengkapnya

62 Paskibra Kota Tomohon Dikukuhkan

Tomohon, Multiverum.com – Walikota Tomohon, Caroll Joram Azarias Senduk, S.H. menjadi Pembina Upacara Pengukuhan Pasukan Pengibar Bendera Kota Tomohon tahun 2023 (Paskibra). Paskibra Kota Tomohon berjumlah 62 orang yang merupakan utusan dari SMA/SMK Se- Kota Tomohon, dikukuhkan di Anugerah hall Kota Tomohon Selasa,(15/8/2023). Walikota Tomohon menjelaskan, kami ucapkan selamat kepada Putra-putri, yang mendapat amanah dan […]Selengkapnya

Jalan Sehat HUT RSUD Anugerah Ke 5, Mandagi Minta Wujudkan

Tomohon, Multiverum.com – Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Umum Setda Kota Tomohon, Drs O D S Mandagi MAP mengatakan, RSUD Anugerah diharapkan terus menjalankan fungsinya sebagai fasilitas kesehatan, sehingga menjadi harapan kita semua. RSUD Anugerah harus terus memberikan pelayanan yang prima dan menyeluruh, dan dapat dijangkau oleh kemampuan ekonomi masyarakat, terutama masyarakat dengan kemampuan yang terbatas […]Selengkapnya

Mayarakat Harus Tau, RSUD Anugerah Sediakan Layanan Antar Jemput Gratis

Tomohon, Multiverum.com – Direktur RSUD Anugerah Tomohon, dr Irene Pandeiroth menjelaskan, bagi warga kurang mampu yang ada di wilayah Kota Tomohon yang memerlukan penanganan medis secara darurat, bisa memanfaatkan layanan inovasi program terbaru RSUD Anugerah. Hal ini diungkapkannya saat melakukan konferensi pers bersama para awak media yang ada di Kota Tomohon, yang diselenggarakan Bagian Prokopim […]Selengkapnya

Sekda Edwin Minta PD Pasar, PDAM dan RSUD Anugerah Mampu

Tomohon , Multiverum.com – Sekretaris Daerah Kota Tomohon (Sekda), Edwin Roring SE ME menegaskan, pemerintah kota sangat mengharapkan Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) dan Badan Layanan Umum Daerah (BLUD) dapat meningkatkan perekonomian daerah, sehingga dapat menjawab tuntutan kebutuhan ekonomi dan pelayanan kesehatan pada masyarakat, agar pelayanan publik dapat meningkat. Hal ini dijelaskan Sekda dalam Rakor […]Selengkapnya

RSUD Anugerah Tomohon Tinggal Merawat 4 Pasien Covid-19

TOMOHON,  Multiverum.com – Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Anugerah Tomohon, Sulawesi Utara (Sulut), kini tinggal merawat 4 pasien terkonfirmasi Positiv Covid-19. Hal tersebut dikatakan dr Simon Pati selaku Direktur di RSUD yang baru berusia 2 tahun itu kepada wartawan,  Selasa, (28/07/2020). Menurutnya, pasien Covid-19 sebagian berasal dari luar Kota Tomohon. “Sejauh ini pasien yang terkonfirmasi […]Selengkapnya