Tags : Sekda Tomohon

Sebelum Masuk, Ruang Kerja Sekda Edwin Didoakan Pdt Sumita

Tomohon, Multiverum.com – sebagai umat kristiani yang percaya pada Tuhan Yesus Kristus, ruang kerja Sekda Tomohon, Edwin Roring didoakan melalui ibadah yang dipimpin Pdt Sumita Manopo STh, pada Senin (26/07-2021). Dalam kesempatan tersebut, Sekda Tomohon, Edwin Roring yang baru dilantik definitif pekan lalu menjelaskan, sebagai umat Beriman, maka dalam mengawali segala sesuatu harus diawali dengan […]Selengkapnya

Caroll – Wenny Mulai Terapkan Janji Kampanye Soal RTLH Bagi

Tomohon, Multiverum.com – Walikota dan Wakil Walikota Tomohon, Caroll Senduk SH dan Wenny Lumentut SE, mulai menepati janjinya pada kampanye lalu, soal rumah tinggal layak huni bagi warga tak mampu di Kota Tomohon. Hal ini terungkap saat Walikota Tomohon menghadiri penyusunan Rancangan Kebijakan Umum Anggaran (KUA) dan Rancangan Prioritas Plafon Anggaran Sementara (PPAS) tahun anggaran […]Selengkapnya

Edwin Roring “Sah” Sekretaris Daerah Kota Tomohon

Tomohon, Multiverum.com – Walikota Tomohon, Caroll Joram Azarias Senduk SH melantik Edwin Roring, SE ME sebagai Sekretaris Daerah Kota Tomohon, bertempat di Emera Hills Tomohon, pada Jumat (23/07-2021).Dalam kesempatan tersebut, dilaksanakan Pelantikan dan Pengambilan Sumpah/Janji dan Serah Terima Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama Sekretaris Daerah Kota Tomohon. Walikota Tomohon dalam sambutannya mengucapkan Selamatt kepada sekretaris daerah […]Selengkapnya

Edwin Roring “Sah” Sekretaris Daerah Kota Tomohon

Tomohon, Multiverum.com – Walikota Tomohon, Caroll Joram Azarias Senduk SH melantik Edwin Roring, SE ME sebagai Sekretaris Daerah Kota Tomohon, bertempat di Emera Hills Tomohon, pada Jumat (23/07-2021). Dalam kesempatan tersebut,  dilaksanakan Pelantikan dan Pengambilan Sumpah/Janji dan Serah Terima Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama Sekretaris Daerah Kota Tomohon. Walikota Tomohon dalam sambutannya mengucapkanSelamat kepada sekretaris daerah […]Selengkapnya

21 CPNS Ikut Latsar Untuk Diangkat Sebagai PNS

Tomohon, Multiverum.com – sebanyak 21 CPNS mengikuti Pelatihan Dasar (Latsar) CPNS Golongan III dan II, selama 51 hari kerja, dengan perincian 18 hari pembelajaran, 30 hari habituasi dan 3 hari evaluasi, pada Rabu (21/07-2021), dalam kegiatan yang dibuka secara virtual oleh Kepala Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah Provinsi Sulawesi Utara, Drs Marhaen Royke Tumiwa […]Selengkapnya

Ciptakan ASN Profesional, Pemkot – Tim KASN Gelar Sosialisasi Manajemen

Tomohon, Multiverum.com – Penjabat Sekretaris Daerah Kota Tomohon, Jemmy Ringkuangan AP MSi membuka kegiatan Sosialisasi Manajemen Kepegawaian yang dilaksanakan bersama Tim Komisi Aparatur Sipil Negara (KASN), tentang Penerapan Manajemen dan Penegakan Disiplin PNS Di Lingkungan Pemerintah Kota Tomohon, dan Tatap Muka Walikota Tomohon dengan Tim KASN, pada Rabu (23/06-2021). Dalam acara tersebut Ringkuangan mengatakan, ASN […]Selengkapnya

Antara Karwur, Mogi atau Roring, Calon Sekda Kota Tomohon

Tomohon, Multiverum.com – Walikota Tomohon, Caroll JA Senduk SH menerima hasil pelaksanaan seleksi terbuka Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama Calon Sekretaris Daerah Kota Tomohon pada hari Selasa, (22-06- 2021).  Hasil seleksi ini diserahkan oleh Panitia Seleksi yang terdiri dari, Kepala BKD Sulut, Dr Femmy Suluh Msi, Ketua Pansel, Dedi Herdi SH MSi, Sekretaris Pansel, Prof Philotheus […]Selengkapnya

Lima Nama Menguat Calon Sekdakot Tomohon, Roring, Pandeiroth, Karwur, Mogi

Tomohon, Multiverum.com – Teka – teki siapa calon Sekretaris Daerah Kota Tomohon nanti mulai sedikit terkuak. Hal ini timbul sejak mendaftarnya Staf Ahli Gubernur Sulut, Edwin Roring bersama empat pejabat di Tomohon, yakni Toar Pandeiroth, Gerardus Mogi, Dolvin karwur, dan Boy Mandagi yang mendaftar sebagai calon orang ketiga di pemerintahan Kota Relijius Tomohon. Dari bocoran […]Selengkapnya

Sekda JR Pimpin Penerimaan Jenasah Alm Franlie Tanos

Tomohon, Multiverum.com – Penjabat Sekretaris Daerah Kota Tomohon, Jemmy Ringkuangan AP MSi memimpin penerimaan jenazah Almarhum Franlie Tanos AP, pada Senin (07/06-2021). Penyerahan Jenazah dari Pemerintah Kabupaten Minahasa Utara kepada Pemerintah Kota Tomohon, dilaksanakan di rumah duka di Kelurahan Paslaten Dua Kecamatan Timur. Diketahui, Almarhum Franlie S J Tanos AP tutup usia 48 tahun 4 […]Selengkapnya

Diperpanjang Penjabat Sekda Tomohon Oleh Gubernur, JR Masih “Sakti”

Tomohon, Multiverum.com – Habisnya masa jabatan Jemmy Ringkuangan AP MSi (JR) sebagai Sekretaris Daerah Kota Tomohon (Sekdakot), membuat Gubernur memperpanjang masa jabatan JR selama tiga bulan kedepan. Hal ini dibuktikan Gubernur Olly Dondokambey SE melalui Surat Keputusan Gubernur Sulawesi Utara,  N0 : 821.2/BKD/SK/26/2021 tentang Perpanjangan Penunjukan Pejabat Sekertaris Kota Tomohon Tahun 2021. Dalam surat tersebut […]Selengkapnya